Diskominfo Indramayu Dorong Kualitas Data Melalui Sosialisasi Metadata Statistik

Dikabarin | indramayu. Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Indramayu menggelar Sosialisasi Penyusunan Metadata Statistik Sektoral selama dua hari, pada Rabu hingga Kamis, 17-18 September 2025. Kegiatan yang berlangsung di Aula Diskominfo ini merupakan langkah strategis dalam mewujudkan Satu Data Indramayu yang akurat dan terpercaya. Kegiatan ini mempedomani Peraturan Bupati Indramayu Nomor 37 Tahun 2023,…

Read More
PT.Manda Dev Digital